Friday, November 1, 2019

Cara Install Laragon & Laravel pada Windows

Belakangan, Saya lebih senang menggunakan Laragon daripada local development environment lain karena saya merasa Laragon lebih powerful, mudah diinstall, maintain, dan sangat flexible. Dalam postingan blog saya ini, saya akan menunjukkan sedikit langkah instalasi Laragon dan Juga Laravel.

1. Masuk ke Website laragon.org dan lalu klik Download.


2. Pilih Laragon - Full,
3. Ikuti Langkah - Langkah Instalasi yang ada,


4. Jalankan/Run Laragon,

Wednesday, October 30, 2019

Cara Edit HOST Pada Windows

HOST adalah file pada Microsoft Windows yang digunakan komputer kita untuk memetakan nama host ke alamat IP. file host ini berbentuk text tanpa ekstensi apapun. untuk melakukan edit pada HOST ini kita dapat melakukan langkah - langkah singkat sebagai berikut.

1. Buka Notepad sebagai Administrator (Run as Adminsitrator),


2. Buka/Open File HOST yang terletak pada "C:\Windows\System32\drivers\etc".


3. Edit sesuai kebutuhan kita dan Simpan/Save.

Cara Mengaktifkan/Enable Port LAN Indihome (Modem Huawei HG8245H)

Jika Anda sedang bingung kenapa beberapa Port LAN pada Modem Indihome tidak bisa connect ke Internet, dan merasa tidak perlu membeli switch tambahan. Anda dapat aktifkan dengan login ke modem anda terlebih dahulu.



Berikut langkah - langkahnya :


Cara Konfigurasi/Setting Remote Desktop Windows Server 2012

Windows Remote Desktop tentu kita butuhkan disaat kita ingin mengakses server ketika kita tidak berada di lokasi server, seperti saat kita dirumah dan ingin mengakses server di Kantor, dll.
Untuk mengaktifkan Remote Desktop pada Windows Server hanya diperlukan beberapa langkah singkat seperti dibawah berikut ini.



Cara Disable Password Expiration pada Windows Server 2008

Secara default atau bawaan, Windows Server 2008 memiliki Expiration Date untuk password yang kita atur saat awal instalasi/konfigurasi. terkadang kita tidak ingin mengganti password dalam jangka waktu tertentu dan hanya ingin mengganti di saat kita ingin saja. Untuk itu kita dapat mematikan atau disable fitur Password Expiration pada Windows Server 2008 dengan cara berikut dibawah ini.



Saturday, October 26, 2019

How to Enable "Dark Mode" on Samsung Galaxy (Note 9) Phone

Samsung's One UI (Android 9) introduces a brand new dark mode that black out as much of our phone interface as possible, its cool and save your battery. i'm gonna show you how to enable it easily.

Made sure you've updated  your Galaxy Phone (Note 9) to latest update.

1. Open your phone settings.
2. Scroll to Display and tap it.
3. Look for "Night Mode" and tap on the toggle to turn it on.
4. Finish.

I've been using this "Dark Mode" For around 2 months and it feels & looks great for me, I can use Instagram in Dark Mode too. So its worth a try for you.

How to Edit Windows HOST File

HOSTS files on Microsoft Windows are used by computers to map hostnames to IP Addresses. This hosts file is actually a text type file, and is named HOSTS without having any type of extension. This file in Windows is in the "C: \ Windows \ System32 \ drivers \ etc" folder if you install Windows on Drive C.

In some cases it is necessary for us to edit this hosts file such as adding ip addesses or changing existing configurations. To edit this hosts file you can use notepad or a plain text editor. But it will require access rights as an Administrator to edit it.

1. Right Click the Notepad, and Run as Administrator



2. Browse the HOST file at C:\Windows\System32\drivers\etc

3. Edit and Save the HOST file.